1701425973_id-express-flat.png
Home

/

Blog

/

Info KiriminAja

Servis ID Express di KiriminAja: Flat Rate Pengiriman 6.500 / Kg Dari & Ke Pulau Jawa

KiriminAja, bekerja sama dengan ID Express, menghadirkan solusi yang inovatif dan ekonomis untuk Anda.

Dengan program flat rate terbaru, KiriminAja menawarkan tarif pengiriman sebesar Rp 6.500 per kilogram dari dan ke Pulau Jawa.

Inilah kesempatan Anda, para online seller, untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas pengiriman produk Anda di akhir 2023.

Program Flat Rate ID Express

ID Express Reguler, yang selama ini dikenal karena pelayanannya yang cepat dan andal, kini hadir dengan program flat rate.

Dengan kecepatan pengiriman 2-10 hari, tergantung pada jarak, program Reguler menjamin efisiensi dan ekonomi dalam pengiriman.

Latar Belakang Program dan Manfaatnya

Program flat rate ini adalah collab KiriminAja & ID Express menyambut Desember 2023 hingga Januari 2024.

Dengan tarif flat Rp 6.500, program ini dirancang untuk mengoptimalkan volume paket yang dikirim melalui ID Express via KiriminAja.

Kampanye ini berlangsung dari 1 Desember 2023 hingga 31 Januari 2024, dengan tujuan utama meningkatkan jumlah paket yang berhasil dikirim.

Momentum Tepat Bagi Online Seller

Dengan layanan flat ongkir ID Express dan KiriminAja, momen seperti Natal, HARBOLNAS 12.12, dan Promo Tahun Baru adalah kesempatan sempurna untuk memanfaatkan tarif flat ini. Anda bisa:

  • Mengadakan program gratis ongkir: Flat rate memudahkan Anda untuk menghitung ongkos kirim dan memberikan promosi gratis ongkir.
  • Menguatkan promo akhir tahun: Tarif flat membantu Anda mengurangi biaya pengiriman, sehingga Anda bisa menawarkan promosi yang lebih menarik.
  • Cuci gudang dead stock 2023: Manfaatkan tarif flat ini untuk menjual stok lama dengan ongkos kirim yang lebih terjangkau.

Komitmen Kami untuk Anda

KiriminAja bersama ID Express berkomitmen untuk mendukung bisnis online di Indonesia dengan menyediakan layanan pengiriman yang efisien dan ekonomis.

Program flat rate ini adalah dukungan solusi nyata kami menghadapi tantangan pengiriman.

Makanya, Anda jangan lewatkan kesempatan ini untuk mengoptimalkan bisnis Anda bersama KiriminAja.

Manfaatkan program flat rate dari KiriminAja dan ID Express sekarang, dan rasakan perbedaannya dalam bisnis Anda.

Yanuar

Diposting 1 Desember 2023

Info KiriminAja

#BantuMenujuLebihMaju

Mulai Kirim Paketmu Sekarang!

Jadikan pengalaman pengiriman paket lebih mudah dengan aplikasi KiriminAja.

Atau versi Web Dashboard

PT Selalu Siap Solusi

Jalan Palagan Tentara Pelajar Nomor 77 KM 7, RT 001/RW 033, Sedan, Sariharjo, Ngaglik, Sleman, D.I. Yogyakarta 55581

Terdaftar di

© 2020 - 2024 PT Selalu Siap Solusi